Monday, January 28, 2013

Cara Agar Komputer Tidak Lemot

halo para reader blog saya :) sudah 1 tahun saya tidak posting blog hehehehe tahun 2012-2013 :D OKE, Kembali Ke topik kita yaitu Cara Agar Komputer Tidak Lemot

Sebenernya ada beberapa faktor kinerja komputer kita tidak maksimal ini adalah beberapa cara mempercepat kinerja komputer sehingga komputer tidak lemot Pada Dasarnya, RAM Menyimpan semua data non-permanen, seperti Sistem Operasi (OS) yang di simpan di RAM Semakin Besar kapasitas RAM Anda semakin cepat pula kinerja komputer anda, kapasitas RAM yang besar harus di barengi oleh processor yang maksimal pula pada dasarnya yg bekerja adalah 1st Processor 2nd RAM 3rd Harddisk pada saat anda menyalakan komputer, dan loading Windows atau OS lainnya, di situlah process pengiriman Data OS dari Harddisk ke RAM tentu itu juga di pengaruhi oleh kecepatan Front Side Bus (FSB) semakin besar FSBnya semakin cepat pula process peng-copyan data masuk ke topik Cara Agar Komputer tidak lemot  


1.Defrag Harddisk Anda Secara berkala nah, ini adalah suatu hal yang juga harus di perhatikan oleh sobat blogger Cara Defrag Yaitu Start -> All Program -> Accessories -> System Tools -> Disk Defragmenter  
2.Bersihkan Histroy, Cache, Dan Tempory Files Ini juga sangat di rekomendasikan tapi dilarang untuk anda yang suka mengunjungi situs-situs favorit tapi lupa linknya oke sobat bisa menggunakan CCleaner bisa di download di Priform CCleaner  
3.Membersihkan Registry Registry Menyimpan data-data inject seperti DLL, data DLL itu kadang di simpan di registry anda bisa membersihkannya dengan CCleaner Juga
4.Menonaktifkan Beberapa Program Saat Startup biasanya setelah anda booting anda masuk desktop anda, namun ada beberapa kasus bahwa, masuk ke desktop lemot itu karena ada beberapa program yang harus di jalankan secara bersamaan, bayangkan saja 2 program di jalankan secara bersamaan saja sudah lemot apalagi lebih ? anda bisa menonaktifkan beberapa program startup dengan registry editor berikut penjelasannya run -> "regedit" -> HKEY - Local Machine -> Software -> Microsoft -> Windows -> Current Version -> Run , Lihat Bagian Sebalah kanan Ada Beberapa program anda yg harus di jalankan secara bersamaan hapus semua kecuali antivirus dan program yang anda inginkan


Mungkin Itu Saja Yang Bisa Saya Share Kepada sobat sobat sekalian Bila ada kesalahan mohon di koreksi dan apabila ada yang mau menambahkan silahkan komen di bawah bila masih lemot juga bisa komen di bawah @GamasYD

0 komentar:

Post a Comment